YAYASAN YATIM & DU’AFA ALKAUTSAR 561, MENERIMA PENYALURAN ZAKAT, INFAQ, WAKAF DAN SHODAQOH

Kamis, 06 Februari 2020

Wakaf Pondok Pesantren Tahfidz Quran Al-kautsar561

Sejengkal demi sejengkal dalam segala keterbatasan ini, Alhamdulilah mulai terwujudlah tempat belajar tahfizh bagi santri2 dari berbagai pelosok Indonesia.

Semoga segera dapat dipakai. Saat ini santri putra tidur berdesak-desak di lantai menunggu gedung ini beres agas segera bisa digunakan.
Sekarang tinggal finishing, memang tidak terlalu kelihatan tapi dana yangdibutuhkan sangat besar.

Bagi sahabat yang mau ikut patungan waqaf/infaq untuk pembangunan asrama santri penghafal Al-quran yang di dalamnya ada anak yatim, dhuafa dan teman lainnya. Insya Alloh sangat besar manfaatnya dan Insya Alloh pahalanya juga tersimpan kpd anda dan orang tua. Aamiin...

Yuk share kebaikan ini ke sahabat2 lainnya semoga menjadi amal kebaikan buat kita kelak diakhirat




Pembangunan asrama dan Musholla santri tahfizh PUTRA Al Kautsar561 sedang finishing. Diperlukan semen, pasir, cat dan ongkos kerja. Untuk sekarang kami punya utang ongkos kerja yg sudah cukup besar yaitu sekitar, 76.000.000.
Bagi yang mau ikut patungan investasi:

Via Kitabisa.com
Atau titipkan zakat, infaq Dan sedekah anda ke:
🍀  MANDIRI norek 1310010189498.
🍀BRI Norek 010001011057531
🍀BNI Syariah Norek 5610005613
🍀BSM Norek 7104859733
a.n. Yayasan Al Kautsar 561

BCA a.n. Tati Susilawati 5140139230.
WA/SMS ke 08122469045

Jazakumullohu khoyron

0 comments:

Posting Komentar