PERJANJIAN KERJA SAMA
ANTARA
BANK PEMBIAYAAN RAKYAT SYARIAH HARTA INSAN KARIMAH CIBITUNG
DENGAN
YAYASAN ALKAUTSAR 561
TENTANG
PEMASARAN DAN PENYALURAN PROGRAM ZISWAF DALAM TABUNGAN
BERHADIAH BPRS HIK CIBITUNG
Bismillahirrahmanirrahim
Menginisiasi sarana kebaikan bagi banyak orang. Semoga Alloh meridloi sebagai jalan kebaikan bagi semua orang dan jalan rejeki/ilmu/hidayah bagi penerimanya(banyak orang).
Alhamdulillah banyak orang yang peduli kehidupannya di masa depan setelah kehidupan yang ini secara langsung ataupun tidak langsung misalnya dengan mengajak orang lain. Tidak ingin masuk surga sendirian. Semoga Alloh SWT menerima amal kita dan banyak umat yg terbantu meningkatkan kualitas hidupnya dan bermanfaat lebih luas lg untuk ummat dan lingkungan.
Kamis 20/Januari/2022 penandatanganan MOU antara BPRS HIK Cibitung Bekasi dengan Yayasan Alkautsar 561 dalam rangka membuat sistem penyaluran penawaran ZISWaf bagi nasabah untuk umat melalui Yayasan Alkautsar 561 Tasikmalaya dihadiri oleh Manajemen BI Tasikmalaya.
0 comments:
Posting Komentar